Rabu, 19 Oktober 2011

Tobelo Marahai


Wilayah Tobelo terletak di pesisir pantai timur dari semenanjung utara Halmahera. Di wilayah ini juga terletak kota Tobelo yang adalah ibukota kabupaten Halmahera Utara sekaligus merupakan kota terbesar di Halmahera. Wilayah Tobelo dilatarbelakangi oleh pegunungan Karianga dan merupakan dataran rendah yang luas dengan permukaan yang ditumbuhi oleh pepohonan kelapa. Suku Tobelo yang merupakan penduduk asli wilayah ini berbicara dalam bahasa Tobelo. Daya tarik utama Tobelo terletak pada banyaknya pantai yang bisa dijumpai di wilayah ini selain juga gugusan pulau-pulau kecil yang tersebar di depannya serta keindahan alam bawah lautnya.

5 komentar:

  1. Halmahera Utara memiliki pesona pariwisata yang luar biasa indahnya...namun di sayangkan kurang mendapat perhatian untuk di publikasikan dan di lestarikan, padahal punya nilai komersil yang tinggi. semoga moment Sail Morotai menjadi awal sebuh perubahan yang baik.
    Thnx Chen, sudah turut membantu memperkenalkan Halmahera Utara, Be The Best Miss Lecture :)
    God Bless Halut-Tobelo

    BalasHapus
  2. @ Uc Lie : Thank U commentx uc cantik.. rindu mo plg tobelo noh ini.

    @ Alen : Marijo trg pigi.

    BalasHapus
  3. Masih banyak objek wisata yang belum di kelola dengan baik oleh pemerintah dan masyarakat Tobelo-Halmahera Utara...!!

    BalasHapus
  4. merindukan rumah di tobelo....

    BalasHapus